Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2023

Pandemi Covid-19 Tak Halangi Deretan Brand Fashion Lokal Ini Buka Offline Store

Gambar
  Pandemi Covid-19 Tak Halangi Deretan Brand Fashion Lokal Ini Buka Offline Store Dampak pandemi Covid-19 yang berlangsung selama hampir dua tahun terakhir paling parah dirasakan di sektor ekonomi. Enggak jarang kita melihat banyak pelaku usaha mengalami kerugian, bahkan harus menutup tokonya. Namun, di sisi lain, enggak sedikit pula brand lokal yang berani mengambil risiko dengan membuka  offline store  di tengah pandemi, seperti deretan brand berikut ini. Wearing Klamby Para penggemar busana muslim lokal pastinya sudah enggak asing dengan Wearing Klamby. Brand lokal yang sejak awal menjual produknya secara daring ini mengusung konsep  modest fashion  dengan motif yang didesain dengan teknik  digital printing . Selama beberapa tahun terakhir, Wearing Klamby selalu menjadi incaran para  hijabers,  khususnya di momen Ramadan dan Lebaran. Enggak heran kalau setiap koleksi terbarunya selalu terjual habis, bahkan membuat orang rela rebutan demi mendapatkannya. Berkat kesuksesan penjualan s

kelebihan brand fashion lokal tanah air

Gambar
  Bertahan Saat Pandemi, Ini Kelebihan Brand Fesyen Lokal Tanah Air brand fashion  lokal telah memiliki tempat tersendiri di masyarakat Indonesia. Selain karena identitas dan rasa bangga, produk dalam negeri juga mampu bersaing secara kualitas dan harga dari merek luar negeri. Hal tersebut diakui oleh Founder Shenelin, sebuah brand lokal pakaian sehari-hari --Sherra Siangta. Kata Sherra, brand fesyen lokal lebih mampu memberikan pilihan dan referensi yang sesuai untuk outfit harian orang Indonesia. "Saat ini tren fesyen Indonesia pada umumnya masih mengacu pada luar negeri di mana brand ternama dari luar masih menjadi trendsetter. Namun, belakangan ini brand lokal mulai tumbuh dan memasuki market Indonesia," Sherra dalam keterang resmi yang diterima Suara.com, Kamis (15/4/2021).

brand lokal erigo

Gambar
brand lokal erigo tampil di fashion week new york Brand  Erigo buatan anak bangsa kembali mengharumkan nama Indonesia dengan kembali tampil di New York Fashion Week Spring/Summer 2023. Di ajang  fashion  bergengsi New York Fashion Week tersebut, Erigo membawa artis-artis yang sedang terkenal di tanah air saat ini.   Tentang ERIGO Produk-produk yang dibuat oleh  brand  Erigo dari Indonesia yaitu berbagai macam pakaian dan perlengkapannya, seperti hoodie, kaos, jaket, topi, celana  jeans , dan lain-lain. Erigo sendiri didirikan oleh Muhammad Sadad yang juga merupakan CEO Erigo saat ini.  Awalnya, Muhammad Sadad menjual produk dengan konsep batik dan ikat, namun produk tersebut sepi peminat. Pada akhirnya, ia merombak konsep Erigo menjadi pakaian kasual yang kemudian mengalami untung rugi hingga menjadi  brand  sebesar sekarang.

kenaikan harga bahan kain

Gambar
  penyebab harga kain terus meningkat   ni mungkin menjadi salah satu pertanyaan yang paling banyak dicari jawabannya oleh para pengusaha di bidang fashion. Kain yang menjadi bahan utama akan langsung berpengaruh terhadap keuntungan bisnis ketika harganya berubah. Sedangkan beberapa waktu terakhir harga kain terus naik, tidak hanya pada satu jenis namun pada beberapa jenis sekaligus.  Faktor Energi   Kain yang selama ini digunakan dalam pembuatan produk fashion, dihasilkan oleh perusahaan manufaktur dari kumpulan benang-benang melalui serangkaian proses. Untuk menjalankannya, pabrik akan membutuhkan sumber energi untuk menjalankan berbagai mesinnya. Dimana kebanyakan sektor industri menggunakan bahan bakar fosil seperti batubara.  Faktor Bahan Baku   Dalam proses produksi kain, selain menggunakan benang katun, juga menggunakan benang polyester. Benang tersebut yang banyak dimanfaatkan pada kain seperti drill, oxford, parasut dan lain-lain. Ketika terjadi kenaikan harga pada benang poly
Gambar
INSIDENT.ID STREETWEAR  Desainer streetwear Jepang yang melayani budaya pop Jepang menciptakan banyak desain dan memiliki pengaruh besar dalam banyak desainnya. Pada akhir 1990-an, streetwear muncul sebagai gerakan mode di Eropa dan Amerika.